21.4.17

Belajar Mangrove di Kelas Mangrove KeMANGTEER Jakarta

Belajar mangrove di Kelas Mangrove Teer Jakarta.

Jakarta - KeMANGTEER. Hari Minggu (16/4/17), bertempat di Kawasan Konservasi Mangrove Arboretum PIK Jakarta Utara, KeMANGTEER Jakarta melakukan kegiatan rutin dari Divisi Penanaman dan Rehabilitasi, yakni 'KETAPEL' (Kenali, Tanam dan Pelihara) bagian ke II dan Kelas Mangrove.

KeMANGTEER Jakarta Kampanyekan Mangrove di IndoGreen Environment & Forestry Expo 2017

Teer Jakarta saat mengkampanyekan mangrove di JCC Jakarta.

Jakarta - KeMANGTEER. Hari Sabtu (15/4/17), pada acara IndoGreen Environment & Forestry Expo 2017 bertempat di JCC Jakarta, Pusat Pengembang Komplek Kemayoran (PPKK) berkolaborasi dengan KeMANGTEER Jakarta melakukan edukasi kepada para pengunjung expo.